Passing Grade USU(Universitas Sumatra Utara) SBMPTN 2015

Passing Grade USU 2015 – selamat sore, bagaimana kabarnya? Kali ini admin akan update passing grade lagi, yaitu passing grade USU 2015. Passing grade adalah salah satu tolok ukur, suatu universitas menjadi universitas favorit atau tidak. Naah, passing grade ini perlu anda ketahui, terutama buat kamu yang sedang duduk di kelas 12 SMA . jangan sampai kalian salah jurusan ya, untuk itu segera di pikir mateng-mateng sekarang, passing grade ini bisa menjadi salah satu ukurannya.

Passing Grade USU(Universitas Sumatra Utara) SBMPTN 2015
Passing Grade USU(Universitas Sumatra Utara) SBMPTN 2015


Perlu kamu ketahui bahwa Universitas Sumatera Utara (USU) merupakan salah satu  perguruan tinggi negeri yang berada di Kota Medan. USU atau kepanjangannya Universitas Sumatera Utara adalah universitas pertama di Sumatera yang mempunyai Fakultas Kedokteran, keren kan ?. USU juga merupakan salah satu universitas terbaik yang berada  di pulau Sumatera. Gimana? tertarik buat kuliah di universitas sumatra utara ini? eits tunggu dulu, kamu perlu mengetahui dulu passing grade USU 2015 dulu.

Pasing Grade USU ipa 2015

Teknologi Informasi 35.60%
Teknik Sipil 30.20%
Teknik Mesin 36.30%
Teknik Lingkungan 30.50%
Teknik Kimia 34.20%
Teknik Industri 35.80%
Teknik Elektro 32.10%
Peternakan 23.80%
Pendidikan Dokter Gigi 31.20%
Pendidikan Dokter - USU 47.20%
Matematika 30.80%
Manajemen Sumber Daya Perairan 25.60%
Kimia 28.20%
Keteknikan Pertanian 33.10%
Kehutanan 24.90%
Ilmu Komputer 34.30%
Ilmu Kesehatan Masyarakat 24.80%
Ilmu Keperawatan 24.60%
Ilmu dan Teknologi Pangan 31.00%
Fisika 29.20%
Farmasi 28.50%
Biologi 27.30%
Arsitektur 26.20%
Agroekoteknologi 27.80%
Agribisnis 24.50%

Passing Grade USU ips 2015

Sosiologi 28.60%
Sastra Jepang 31.10%
Sastra Inggris 28.10%
Sastra Indonesia 26.10%
Sastra Daerah untuk Sastra Melayu 19.20%
Sastra Daerah untuk Sastra Batak 23.40%
Sastra Cina 21.40%
Sastra Arab 30.60%
Psikologi 31.20%
Manajemen 34.30%
Ilmu Sejarah 28.20%
Ilmu Politik 25.20%
Ilmu Perpustakaan 27.10%
Ilmu Komunikasi 31.50%
Ilmu Kesejahteraan Sosial 31.50%
Ilmu Hukum 35.40%
Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis 20.20%
Ilmu Administrasi Negara 24.20%
Etno Musikologi 30.20%
Ekonomi Pembangunan 33.60%
Antropologi Sosial 27.50%
Akuntansi 39.20%
Sekian informasi mengenai passing grade USU 2015. Semoga informasi yang singkat ini bisa bermanfaat buat kamu, terutama buat kamu yang sekarang berada di kelas 12 SMA. Jangan lupa untuk terus belajar dengan bersungguh-sungguh dan beribadah yang berssungguh-sungguh ya. kamu juga bisa membaca passing grade universitas lain seperti Passing Grade UNS 2015 dan juga Passing Grade UNPAD .
Previous
Next Post »